Sabtu, 12 Maret 2011

Si Imut Gutawa

Aku suka banget sama penyanyi yang satu ini, cantik, pintar, dan mempunyai suara sopran yang bisa melantunkan lagu bergenre pop klasik dengan high pitchnya. gak cuma menyanyi, gita pun mampu berakting. Sejak kelas 2 SD, Gita sudah mulai belajar bermain piano klasik di Yayasan Musik Jakarta dan ia memperkuat ilmunya dengan mempelajari privat piano jazz dan gitar. langsung saja ni otobiografinya.
Nama lahirAluna Sagita Gutawa
Nama bekenGita Gutawa
Lahir11 Agustus 1993                     Jakarta, Indonesia
PekerjaanPenyanyi
Aktris
Tahun aktif2004-sekarang
Orang tuaErwin Gutawa (ayah)
Lutfi Andriani (ibu)

Perform di Tunjungan Plaza Surabaya
Gita saat Promosi Film di TP Surabaya
Aku foto bareng Gita, hehehe

mau tau tentang Gita lebih banyak? follow twitter Gita!

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Wordpress Themes | Bloggerized by Free Blogger Templates | Macys Printable Coupons